teks berjalan

karmany evadhikarãste, mã phalesu kadãcana, mã karma-phala-hetur bhŭr , mã te sango ‘stv akarmani (B.G. Dwitiya adhyaya, sloka 47) -- Berbuatlah hanya demi kewajibanmu, bukan hasil perbuatan itu (yang kau pikirkan), jangan sekali-kali pahala jadi motifmu dalam bekerja, jangan pula berdiam diri tanpa kerja.

Generasi Muda Hindu Anti Narkoba

Jumat, 28 Januari 2022

Mars Kemenag Sultra Bersahabat oleh DWP & ASN Kanwil Kemenag Prov. Sultra

Om Swastyastu, hallo sobat Religy.. Apa kabar? Astungkara, Sih Hyang Widhi kita semua dalam keadaan sehat. Mindu ingin berbagi video Mars Kemenag Sultra Bersahabat nieh. Semoga dengan mendengar lagu ini, Sobat Religy bisa merasakan pentingnya kebersamaan, persatuan dan rasa persaudaraan dalam diri dan lingkungan, untuk mencapai toleransi dan kerukunan di masyarakat. Kuatkan moderasi beragama, kuatkan kepekaan atas harmoni kehidupan, kuatkan rasa toleransi, maka kerukunan akan tercipta. 

Kita terlahir berbeda, namun sesungguhnya kita sama. Bhineka Tunggal Ika. Selamat menonton, jangan lupa like dan share video ini. Semoga menginspirasi. Salam. Om santih, Santih, santih, Om. 
#kemenagsultrabersahabat
#bersamabersatubersaudara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Artikel Menarik Lainnya

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...